Minggu, 20 Mei 2012

Berbagi File di facebook Bagian II


Kita sudah tahu cara berbagi file yang bisa dikatakan cukup mudah di fb pada pembahasan sebelumnya. Kali ini berbagi file pada fb adalah dengan cara mengupload file apa saja dan bisa didownload oleh siapa saja. Tapi, hal ini hanya bisa dilakukan dalam sebuah grup. Saat satu anggota grup mengupload file, yang lainnya bisa mendowload file tersebut. Namun ukuran file maksimal yang bisa diupload hanya sebesar 25MB.
Berikut cara menggunakan fitur tersebut:
1.      Buka grup yang mana saja kalian suka.
2.    Pada pilihan tombol dalam membuat status, akan terlihat tombol baru. Yaitu Unggah Berkas.

3.      Klik tombol itu, tunggu sebentar, dan akan tampak pilihan pemilih file.

4.  Klik Telusuri, pilih file yang akan diupload.  Setelah terpilih, tekan unggah. Tunggu proses unggah selesai. Setelah selesai, file anda akan langsung dapat dibagikan.

Selamat mencoba. :)
Semoga tulisan ini bisa memberikan manfaat dan sering-seringlah berkunjung kemari untuk artikel bermanfaat lainnya!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

RePLu On Facebook